PENGEMBANGAN EKONOMI DAERAH
Khusus untuk Negara-negara berkembang, Internsional Labour
Office menganjurkan untuk dibedakannya kebijakan-kebijakan yang lebih baik
dilaknsanakan pada tingkat nasional dan lebih baik dilaksanakan pada tingkat
daerah. Kebijakan- kebijakan yang lebih baik dilaksanakan pada tinkat nasional
adalah :
- Kebijakan desentralisasi
- Kebijakan perimbangan keuangan yang lebih baik
- Pengurangan kebijakan fiscal dan kebijakan lain yang mementingkan usaha modern skala besar.
- Peningkatan kaitan antara usaha besar dan usaha kecil
- Pengapusan kebijakan social-ekonomi yang lebih mementingkan daerah perkotaan.
Adapun kebijakan – kebijakan yang lebih baik dilaksanakan
pada tingkat local adalah :
- Reorientasi belanja Pemda
- Peningkatan penyelenggaran pelayanan umum
- Penghapusan kebijakan, peraturan, dan perpajakan yang menghambat operasi usaha kecil.
- Peningkatan pelayanan pendidikan dan kesehatan .
- Mendorong pemanfaatan prasarana social dan industry secara lebih efisien
- Perbaikan pola kepemilikan tanah
- Reformasi pengendalian sewa
- Pengendalian spekulasi tanah dan mendorong penggunaan lahan kosong secara rasional
- Mendorong berdirinya organisasi kemasyarakatan dan peran serta dalam proyek-proyek gotong-royong
- Cost recovery melalui penerapan retribuai daerah
The Future of Urban
Employment (Geneva: ILO, 1996),hal.34.
No comments:
Post a Comment